15 Okt 2012

Bagian terbaik hidup anda

Bagian terbaik dari hidup seseorang adalah perbuatan-perbuatan baiknya yg tidak diketahui orang lain, dan kecintaannya pada sesama yg membuat dunianya menjadi indah. Sungguh, dunia akan harmonis saat cinta mewarnai hidup, dan akan keras laksana batu saat cinta lenyap dari hati para penghuninya.
= DoBetterBeTheBest =
[www.prihandoko.com]

Tidak ada komentar: